Optimalisasi Pemerintahan demi Memajukan Bangsa

7 tingkatan Framework Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah menurut Best Practices dunia

Framework

Framework

Best Practices dunia Pengadaan Publik, memiliki cakupan :

  1. Sumber Hulu Barang/Jasa
  2. Kepatuhan terhadap Hukum
  3. Efisiensi penggunaan dana publik
  4. Akuntabilitas
  5. Value for money
  6. mendukung tujuan kebijakan pemerintah yang lebih luas
  7. penyampaian tujuan kebijakan pemerintah yang lebih luas

Sumber : Excellence in Public Sector Procurement Kindle Edition by Stuart Emmett

Perpres 16 tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah saat ini sudah mengadopsi praktik terbaik Pengadaan Publik yang ada diatas, sehingga optimalisasi pengadaan berdasarkan best practices seharusnya menjadi empasis, dan bukan lagi memandang Perpres 16 tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagai sebagai Peraturan tentang Lelang.

Framework nya sudah termuat semua dalam Perpres 16 tahun 2018, tinggal pemahaman dan kompetensi untuk mendukung pelaksanaan cakupan framework diatas.

Demikian disampaikan, tetap semangat, tetap sehat, tetap berintegritas, dan salam pengadaan!

 

Exit mobile version